Diterbitkan : Kamis, 19 Jan 2023
Kota Tegal – Dipenghujung masa jabatannya sebagai Kapolres Tegal Kota, AKBP Rahmad Hidayat meresmikan renovasi pembangunan Masjid Al Amin, Kamis (19/1/2023). Berbagai pembangunan telah dilakukan AKBP Rahmad Hidayat antara lain..