Sekilas Info :
Rabu, 26 Mar 2025
  • Website Resmi Kepolisian Resor Tegal Kota

Berita Terbaru

Gelar Operasi Pekat, Polres Tegal Kota Berhasil Mengamankan 2 Pasangan Tidak Sah

Diterbitkan : Selasa, 4 Mar 2025
Kota Tegal – Dua pasangan tak resmi di Kota Tegal, Jawa Tengah terjaring Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat). Hal itu terjadi pada saat jajaran Polres Tegal Kota menggelar razia. Kronologinya, pasangan..

Tim Itwasda Polda Jateng, Gelar Audit Kinerja Tahap I TA. 2025 di Polres Tegal Kota

Diterbitkan : Senin, 3 Mar 2025
Kota Tegal – Tim dari Itwasda Polda Jateng melaksanakan Audit Kinerja Tahap I TA. 2025 di Polres Tegal Kota. Kegiatan berlangsung di Aula Deviacita Mapolres setempat. Audit Kinerja Tahap I..

Wujudkan Kondusifitas di Bulan Ramadhan, Polres Tegal Kota Tingkatkan Giat Patroli

Diterbitkan : Minggu, 2 Mar 2025
Kota Tegal – Komitmen Polres Tegal Kota untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat bukan cuma omon-omon. Terbukti dengan adanya langkah-langkah antisipasi kejahatan jalanan dan aksi kriminalitas lainnya. Salah..

Pastikan Pasokan dan Harga Kebutuhan Pokok di Kota Tegal Aman, Polisi Bersama Satgas Pangan Cek di Sejumlah Pasar

Diterbitkan : Jumat, 28 Feb 2025
KOTA TEGAL – Jajaran Polres Tegal Kota bersama Satgas Pangan Kota Tegal melakukan sidak harga dan pasokan kebutuhan pokok di sejumlah pasar tradisional, Jumat (28/2/2025). Hal tersebut bertujuan untuk memastikan..

Jelang Ramadhan, Polres Tegal Kota Bersama Mahasiswa Kembali Salurkan Paket Sembako

Diterbitkan : Kamis, 27 Feb 2025
KOTA TEGAL – Menjelang Ramadhan Polisi dan Mahasiswa di Kota Tegal kembali melakukan kolaborasi. Kamis (27/2/2025) siang jajaran Polres Tegal Kota bersama mahasiswa, Organisasi Kepemudaan (OKP) dan BEM membagikan ratusan..

Polisi dan Mahasiswa di Kota Tegal, Bagikan Paket Sembako ke Warga

Diterbitkan : Selasa, 25 Feb 2025
Kota Tegal – Polres Tegal Kota gandeng mahasiswa dan Organisasi kepemudaan kembali menyalurkan bantuan soasial. Dengan membagikan paket sembako kepada warga di sejumlah wilayah Kota Tegal, Selasa (25/2/2025). Kapolres Tegal..

Polres Tegal Kota Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Kasat Lantas

Diterbitkan : Senin, 24 Feb 2025
Kota Tegal – Polres Tegal Kota menggelar serah terima jabatan (Sertijab) Kepala Satuan (Kasat) Lalu lintas. Kegiatan sertijab berlangsung di Gedung Bhayangkari, Senin (24/2/2025). Kapolres Tegal Kota AKBP I Putu..

Polres Tegal Kota, Berhasil Mengamankan Pelaku Kasus Pencabulan

Diterbitkan : Minggu, 23 Feb 2025
KOTA TEGAL – Seorang remaja di Tegal menjadi korban pencabulan seorang pria dalam sebuah kamar kost. Parahnya lagi, pelaku nekat melakukan perbuatan bejat itu saat korban masih dalam masa menstruasi...

Gelar Olahraga Bersama, TNI-Polri di Kota Tegal Selalu Solid dan Kompak

Diterbitkan : Jumat, 21 Feb 2025
Kota Tegal – Ratusan personel Polres Tegal Kota bersama unsur TNI wilayah Tegal menggelar Olahraga bersama. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat sinergitas antara TNI dan Polri, Jumat (21/02/2025) Hadir dalam..

Ratusan Satpam Ikuti Diklat Gada Pratama Tingkat Polda Jateng di Kota Tegal

Diterbitkan : Kamis, 20 Feb 2025
Kota Tegal – Ratusan Satuan Pengamanan (Satpam) dari berbagai instansi pemerintah dan swasta serta masyarakat umum. Mengikuti pendidikan dan pelatihan Satpam kualifikasi Gada Pratama Tingkat Polda Jateng, Kamis (20/2/2025). Pendidikan..

Sebagai Syarat Kenaikan Pangkat dan Meningkatkan Kemampuan Anggota, Polres Tegal Kota Gelar Ujian Beladiri Polri

Diterbitkan : Rabu, 19 Feb 2025
Kota Tegal – Polres Tegal Kota menggelar ujian beladiri Polri periode semester I Tahun Anggaran 2025. Kegiatan berlangsung selama tiga hari, mulai dari tanggal 17 – 19 Februari 2025. Bertempat..

Jadi Irup di SMA Negeri 1 Kota Tegal, Ini Pesan Kapolres Kepada Pelajar

Diterbitkan : Senin, 17 Feb 2025
Kota Tegal – Kapolres Tegal Kota AKBP I Putu Bagus Krisna Purnama, S.I.K memberikan arahan dan bimbingan pentingnya tertib berlalulintas. Serta keselamatan berkendara kepada siswa-siswi SMA Negeri 1 Kota Tegal...